Majalah Perempuan Edisi 4
- Dipublikasikan Pada : Jumat, 10 Juni 2016
- Dibaca : 10627 Kali
Ibu Hj. Encik Widyani, perempuan
kelahiran Tenggarong 62 tahun
silam ini sudah memulai karirnya
di dunia politik sejak tahun 1985.
Selain sebagai Ketua Kaukus
Perempuan Politik Indonesia (KPPI)
Kaltim, saat ini beliau juga masih aktif
sebagai anggota Dewan dari partai
Golkar. Terjun ke politik harus siap
fi sik, mental, sosial, dan fi nansial, dan
yang terpenting, harus bisa mengatur
waktu untuk keluarga, ungkap ibu yang
menjadi inspiring bagi dua anaknya ini.
Selain itu dukungan suami (alm.) juga
menjadi faktor kesuksesannya di politik
dan keluarga.
Menurutnya,