Benturan Kepentingan adalah situasi dimana dimana penyelenggara negara memiliki atau patut diduga memiliki kepentingan pribadi terhadap setiap penggunaan wewenang sehingga dapat mempengaruhi kualitas keputusan dan/atau tindakannya. Video singkat ini menjelaskan definisi benturan kepentingan beserta penanganannya di Kementerian PP dan PA.